- Bahannya yang flowy, ringan, ngga nerawang bikin kamu bebas bergerak seharian
- Detail tangan berkancing yang unik, memudahkan berwudhu
- Busui friendly
- Saku kanan kiri yang unik, nambah tampilan kamu makin beda dan bikin percaya diri
- Rok semi abaya yang simple tapi tetep elegant